Nama : Putra Agung Ranchman
Npm : 25210426
Kelas : 1EB12
Soft skill adalah suatu keterampilan yang berkaitan dengan seseorang, karakter kapribadian, komunikasi, bahasa, kebiasaan pribadi, dan keramahan yang menjadi hubungan dengan orang lain.
Soft skill juga merupakan mata kuliah di univeristas gunadarma, yang sebenarnnya soft skill itu adalah kemampuan seseorang di luar kemampuan lainnya. Tapi bolehlah soft skill di jadikan mata kuliah, gunanya agar kita dapat melatih kemampuan kita supaya nanti mudah mencari pekerjaan. Dengan adanya soft skill di mata kuliah kita juga bisa menambah wawasan karena di mata kuliah soft skill kita di haruskan membuat sebuah tulisan berdasarkan apa yang di minta dari dosen tersebut.
Pastinya setiap jurusan dan semester pasti berbeda apa yang di minta dari dosen. Contohnya waktu saya masih di semester satu saya di suruh mencari tentang apa itu bisnis, macam-macam, jenis-jenis dan masih banyak lagi. Ya berhubung saya di jurusan ekonomi maklum kalau saya di suruh mencari tulisan yamg mencakup tentang ekonomi.
Media yang di gunakan untuk membuat tugas atau tulisan soft skill yaitu dengan menggunakan blog. Tugas yang nantinya akan di masukan/di kirim melalui studentsite, kita harus mempstkan tugas kita di blog terlebih dahulu baru nanti kita kirim melalui studentsite. Karena gunadarma terkenal dengan IT-nya, maka di setiap mata kuliah pasti di ajarkan tentang computer ya walaupun tidak semua mata kuliah..(hehe) seandainya saja semua mata kuliah berbasis online mungkin kita akan lebih mudah untuk mempelajarinya..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar